Makita DFR452 Instruction Manual page 29

Cordless auto feed screwdriver
Hide thumbs Also See for DFR452:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Kait bisa digunakan untuk menggantung mesin
sementara. Bisa dipasang pada salah satu sisi mesin.
Untuk memasang kait, masukkan ke dalam alur pada
rumah mesin pada salah satu sisinya dan kemudian
kencangkan dengan sekrup. Untuk melepasnya,
kendurkan sekrup dan kemudian tarik keluar.
Menggunakan lubang
PERINGATAN:
Jangan pernah menggunakan
lubang gantung untuk tujuan yang tidak
diinginkan, sebagai contoh, menambatkan mesin
di lokasi yang tinggi. Tegangan dukung dalam
lubang yang bermuatan berat dapat menyebabkan
kerusakan pada lubang, yang mengakibatkan cedera
pada Anda atau orang di sekitar atau di bawah Anda.
► Gbr.17: 1. Lubang gantung
Gunakan lubang gantung di bagian bawah belakang
mesin untuk menggantung mesin di dinding
menggunakan tali gantung atau tali yang serupa.
PENGOPERASIAN
Pemasangan sekrup
PEMBERITAHUAN:
obeng dengan hati-hati untuk mengetahui
adanya keausan sebelum melakukan pekerjaan
pemasangan sekrup. Ganti mata obeng yang sudah
aus atau karena dapat menyebabkan buruknya
pengencangan.
PEMBERITAHUAN:
tegak lurus terhadap permukaan pemasangan.
Memegangnya dalam kondisi miring dapat merusak
kepala sekrup dan menyebabkan keausan pada
mata obeng. Hal ini juga dapat menyebabkan kurang
kencangnya pemasangan.
PEMBERITAHUAN:
kuat-kuat terhadap permukaan pemasangan
sampai pemasangan selesai. Kelalaian dalam
melakukannya dapat menyebabkan kurang
kencangnya sekrup.
PEMBERITAHUAN:
memasang sekrup di atas sekrup lain yang sudah
terpasang.
PEMBERITAHUAN:
tanpa sekrup. Hal tersebut akan merusak
permukaan pemasangan.
PEMBERITAHUAN:
gemuk pada permukaan luncur di kotak pengisi.
Nyalakan mesin dengan menarik pelatuk sakelarnya.
Pegang mesin tegak lurus dan kuat terhadap
permukaan pemasangan. Sekrup akan dibawa secara
otomatis ke posisi pemasangan dan dikencangkan.
► Gbr.18
Selalu periksa mata
Selalu pegang mesin
Selalu memegang mesin
Hati-hati jangan sampai
Jangan gunakan mesin
Jangan memberi oli atau
Pemasangan sekrup dalam mode
gerak dorong
1.
Tarik pelatuk sakelar perlahan dan lepaskan.
Kemudian tekan tombol pilih mode dengan cepat.
Lampu indikator pada pemilih mode gerak dorong
menyala, dan mode gerak dorong menjadi aktif.
► Gbr.19: 1. Tombol pilih mode 2. Lampu indikator
2.
Tekan tombol kunci sambil menarik pelatuk
sakelar, dan kemudian lepaskan pelatuk sakelar.
► Gbr.20: 1. Tombol kunci 2. Pelatuk sakelar
CATATAN: Saat memilih mode gerak dorong dan
mengunci pelatuk, motor tidak berputar tanpa beban
untuk meminimalkan konsumsi daya.
3.
Pegang mesin tegak lurus terhadap permukaan
gerakan dan beri tekanan maju pada mesin.
Sekrup akan dibawa secara otomatis ke posisi
pemasangan dan digerakkan pada kecepatan penuh.
► Gbr.21
Pemasangan di sudut
PERHATIAN:
dari 15 mm terhadap dinding atau memasang
dengan dudukan penahan bersentuhan dengan
dinding dapat merusak kepala sekrup atau
menyebabkan keausan pada mata obeng. Hal
ini juga dapat menyebabkan kurang kencangnya
pemasangan sekrup dan kerusakan mesin.
Mesin ini bisa digunakan untuk memasang pada posisi
15 mm terhadap dinding seperti ditunjukkan dalam
gambar.
► Gbr.22: 1. Dinding 2. Dudukan penahan 3. 15 mm
Operasi pelepasan
PERHATIAN:
sebelum penggunaan.
PERHATIAN:
arah hanya setelah mesin benar-benar berhenti.
Mengubah arah putaran sebelum mesin berhenti
dapat merusak mesin.
Mesin memungkinkan Anda untuk mengubah arah
putaran mata obeng dengan mudah, baik ke arah
kanan (searah jarum jam) untuk mengencangkan
sekrup atau ke arah kiri (berlawanan arah jarum jam)
untuk melonggarkan sekrup.
1.
Tekan tuas sakelar pengganti arah dari sisi B
untuk putaran berlawanan arah jarum jam.
► Gbr.23: 1. Tuas sakelar pengganti arah
2.
Tekan dan tahan tombol pelepas di setiap sisi
selubung, lalu tarik selubung hingga terlepas.
► Gbr.24: 1. Tombol pelepas 2. Selubung
3.
Tempatkan ujung mata obeng ke dalam kepala
sekrup yang akan dilonggarkan.
29 BAHASA INDONESIA
Memasang pada posisi kurang
Selalu periksa arah putaran
Gunakan saklar pembalik

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Dfr551

Table of Contents