Makita UB001G Instruction Manual page 29

Cordless blower
Hide thumbs Also See for UB001G:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Memasang set nosel talang
Pilihan aksesori
1.
Sejajarkan alur pada pipa adaptor dengan tonjolan
di pipa depan, lalu pasang pipa adaptor ke pipa depan,
kemudian putar untuk menguncinya.
Masukkan pipa adaptor sejauh mungkin sehingga
tonjolan masuk ke alur paling dalam pada pipa adaptor.
► Gbr.5: 1. Sekrup 2. Penjepit selang 3. Pipa adaptor
4. Pipa depan
2.
Longgarkan sekrup pada klem selang, lalu
masukkan klem selang besar melalui pipa adaptor,
kemudian masukkan klem selang kecil.
3.
Sambungkan pipa ekstensi ke pipa adaptor.
Sejajarkan alur pada pipa ekstensi dengan tonjolan
pada pipa adaptor, kemudian geser pipa ekstensi
di sepanjang alurnya hingga tanda segitiga saling
berhadapan.
► Gbr.6: 1. Pipa ekstensi 2. Pipa adaptor
4.
Tempatkan penjepit selang ke alur seperti yang
diilustrasikan, lalu kencangkan sekrup.
► Gbr.7: 1. Sekrup 2. Penjepit selang
5.
Sesuai ketinggian kerja, sambungkan pipa
ekstensi yang tersisa ke pipa ekstensi yang sudah
terpasang.
PERHATIAN:
Jangan pasang pipa ekstensi
jika panjang total termasuk bodi blower lebih dari
4 m.
6.
Putar outlet nosel ujung seperti yang ditunjukkan
pada gambar.
► Gbr.8
7.
Sambungkan nosel ujung ke pipa ekstensi. Saat
menyambungkan, sejajarkan tanda segitiga pada
nosel ujung dan pipa ekstensi, lalu dorong nosel ujung
sampai berbunyi klik. Setelah itu, putar nosel ujung ke
posisi yang sesuai untuk pekerjaan Anda.
► Gbr.9: 1. Nosel ujung 2. Pipa ekstensi 3. Tanda
segitiga
Saat melepaskan nosel ujung, sejajarkan tanda segitiga
pada nosel ujung dan pipa ekstensi, lalu tarik nosel
ujung dari pipa ekstensi.
► Gbr.10: 1. Nosel ujung 2. Pipa ekstensi 3. Tanda
segitiga
Memasang tali bahu
PERHATIAN:
mesin bersama dengan pasokan daya tipe ransel
seperti paket daya portabel, jangan gunakan
harnes bahu yang disertakan dalam paket
mesin, tetapi gunakan pita penggantung yang
direkomendasikan oleh Makita.
Jika Anda mengenakan harnes bahu yang disertakan
dalam paket mesin dan harnes bahu dari pasokan
daya tipe ransel pada saat yang bersamaan,
melepas mesin atau pasokan daya tipe ransel akan
sulit jika terjadi keadaan darurat sehingga dapat
menyebabkan kecelakaan atau cedera. Untuk pita
penggantung yang direkomendasikan, tanyakan ke
Pusat Layanan Resmi Makita.
PERHATIAN:
tali bahu pada mesin dengan kuat. Jika kait tidak
terpasang sempurna, kait bisa saja terlepas dan
menyebabkan cedera.
PERHATIAN:
tali bahu khusus untuk alat ini. Penggunaan tali
bahu lain dapat menyebabkan cidera.
Pasang kait tali bahu pada mesin seperti pada gambar.
► Gbr.11: 1. Kait
Anda juga dapat memasang tali bahu ke mesin seperti
yang ditunjukkan pada gambar dengan memasang
salah satu ujung tali bahu ke gesper tali bahu.
► Gbr.12: 1. Gesper
DESKRIPSI FUNGSI
PERHATIAN:
sudah dimatikan dan kartrid baterai dilepas
sebelum menyetel atau memeriksa fungsi mesin.
Memasang atau melepas baterai
PERHATIAN:
memasang atau melepas kartrid baterai.
PERHATIAN:
baterai dengan kuat saat memasang atau melepas
kartrid baterai. Apabila mesin dan kartrid baterai
tidak dipegang dengan kuat, mesin dapat terlepas
dari tangan Anda dan mengakibatkan kerusakan
pada kartrid baterai dan serta menyebabkan cedera
badan.
PERHATIAN:
sampai indikator berwarna merah tidak terlihat.
Jika tidak, kartrid baterai dapat terlepas dari mesin
secara tidak sengaja, menyebabkan cedera pada
Anda atau orang di sekitar Anda.
PERHATIAN:
baterai secara paksa. Jika kartrid tidak bergeser
dengan mudah, berarti tidak dimasukkan dengan
benar.
► Gbr.13: 1. Indikator berwarna merah 2. Tombol
3. Kartrid baterai
29 BAHASA INDONESIA
Saat Anda menggunakan
Pastikan untuk memasang kait
Pastikan untuk menggunakan
Selalu pastikan bahwa mesin
Selalu matikan mesin sebelum
Pegang mesin dan kartrid
Selalu pasang kartrid baterai
Jangan memasang kartrid

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents