Makita DMR114 Instruction Manual page 22

Job site radio
Hide thumbs Also See for DMR114:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Nonaktif ini dapat ditetapkan antara 60, 45, 30, 15, 120,
dan 90 menit.
1. Tekan dan tahan tombol Daya untuk memasukkan
pengaturan Waktu Nonaktif. "SLEEP XX" akan muncul
di layar.
2. Terus tahan tombol Daya dan opsi Waktu Nonaktif
akan mulai muncul di layar. Lepas tombol pada saat
pengaturan Waktu Nonaktif yang Anda inginkan muncul
di layar. Pengaturan tersebut akan disimpan dan layar
LCD akan kembali ke tampilan normal.
3. Radio Anda akan mati secara otomatis setelah rentang
Waktu Nonaktif telah berlalu. Ikon Waktu Nonaktif akan
muncul di layar, dan ikon tersebut menandakan Waktu
Nonaktif yang diterapkan.
4. Untuk membatalkan fungsi Waktu Nonaktif sebelum
Waktu Nonaktif tersebut tiba, cukup tekan tombol Daya
untuk mematikan unit secara manual.
Loudness
Anda dapat memperoleh kompensasi suara pada
frekuensi yang lebih rendah maupun yang lebih tinggi
untuk radio Anda dengan cara menyesuaikan fungsi
loudness.
1. Tekan dan tahan tombol Menu/Info untuk memasuki
pengaturan menu.
2. Putar kenop kontrol Tuning hingga tanda "LOUD ON"
atau "LOUD OFF" muncul di layar. Tekan kenop kontrol
Tuning untuk memasukkan pengaturannya.
3. Putar kenop kontrol Tuning guna memilih ON untuk
mengaktifkan fungsi loudness, lalu tekan kenop kontrol
Tuning untuk mengonfirmasikan pengaturannya.
4. Untuk menonaktifkan fungsi loudness, pilih OFF dan
tekan kenop kontrol Tuning untuk mengonfirmasikan
pengaturannya.
Fungsi equalizer
Terdapat 7 jenis indikator warna LED di kenop kontrol
Tuning yang menandakan berbagai macam mode EQ
(equalizer).
1. Tekan tombol Daya untuk menyalakan radio Anda.
2. Tekan tombol kontrol EQ untuk masuk ke menu
pengaturan EQ.
3. Putar kenop kontrol Tuning untuk memilih mode yang
Anda inginkan. Selanjutnya, tekan kenop kontrol
Tuning untuk mengonfirmasikan pilihan Anda.
Mode EQ
Indikator LED
FLAT
Putih
JAZZ
Biru
ROCK
Merah
CLASSIC
Cokelat
POP
Merah Muda
NEWS
Kuning
MY EQ
Hijau
Mengatur profil My EQ
1. Tekan tombol kontrol EQ untuk masuk ke menu
pengaturan EQ.
2. Putar kenop kontrol Tuning untuk memilih "MY EQ".
Selanjutnya, tekan kenop kontrol Tuning untuk
membuka pengaturan "BASS".
3. Putar kenop kontrol Tuning untuk memilih level bass
yang Anda inginkan. Tekan kenop kontrol Tuning untuk
membuka pengaturan "MIDDLE".
4. Putar kenop kontrol Tuning untuk memilih level middle
yang Anda inginkan. Tekan kenop kontrol Tuning untuk
membuka pengaturan "TREBLE".
5. Putar kenop kontrol Tuning untuk memilih level treble
yang Anda inginkan. Tekan kenop kontrol Tuning untuk
mengonfirmasikan pengaturannya.
Catatan:
● Saat menggunakan equalizer untuk meningkatkan
kekuatan bass dan mendengarkan radio dengan
tingkat volume yang tinggi, penggunaan equalizer
tersebut dapat menyebabkan suara yang pecah dan
distorsi suara. Jika terjadi, maka atur ulang volume
radio Anda.
MENDENGARKAN MUSIK
MELALUI STREAMING
BLUETOOTH
Anda perlu menghubungkan perangkat Bluetooth Anda
dengan radio sebelum Anda dapat menghubungkannya
secara otomatis untuk memutar/streaming musik
Bluetooth melalui radio. Hubungan antar kedua perangkat
tersebut menghasilkan suatu 'ikatan', sehingga dua
perangkat itu dapat mengenali satu sama lain.
Catatan:
● Guna dapat mendengarkan kualitas suara yang lebih
baik, kami menyarankan Anda untuk mengatur level
volume di perangkat Bluetooth Anda menjadi lebih dari
dua pertiga level, dan kemudian mengatur level volume
di radio sesuai keinginan Anda.
● Radio dapat mengingat hingga 8 set perangkat yang
terhubung, dan jika melampaui jumlah tersebut, maka
hubungan perangkat yang paling lama akan dihapus
dari memori.
Menghubungkan perangkat Bluetooth
Anda untuk pertama kalinya
1. Tekan tombol Daya untuk menyalakan radio. Tekan
tombol Sumber untuk memilih mode Bluetooth. Di layar
akan muncul "BT PAIR", dan "PAIR" akan berkedip di
layar.
2. Aktifkan Bluetooth di perangkat Anda menurut
manual pengguna perangkat tersebut untuk
menghubungkannya ke radio. Cari di daftar perangkat
Bluetooth dan pilih perangkat yang bernama 'DMR114'
22 BAHASA INDONESIA

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents