Penanganan-Mesin Yang Benar - Makita RBC411 Instruction Manual

Hide thumbs Also See for RBC411:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

  • ENGLISH, page 1

PENANGANAN-MESIN YANG BENAR

Salah satu dari tipe I atau II di bawah ini disertakan dalam kemasan alat. Selalu
kenakan tali bahu saat mengoperasikan pemotong semak.
Tipe I
Pemasangan tali bahu
Setel panjang tali bahu sehingga bilah pemotong akan terjaga sejajar dengan
tanah.
Pelepasan
Dalam keadaan darurat, lepaskan tuas pelepasan darurat (1) dengan menariknya
kuat-kuat dengan jari. Bendul mesin akan terlepas dari tubuh.
Ekstra hati-hatilah untuk mempertahankan kendali atas mesin pada saat ini.
Jangan biarkan mesin terbelokkan ke arah Anda atau siapa pun di sekitar tempat
kerja.
PERINGATAN: Kegagalan untuk mempertahankan kendali penuh atas mesin dapat
mengakibatkan cedera badan serius atau KEMATIAN.
Tipe II
Pemasangan tali bahu
Setel panjang tali bahu sehingga bilah pemotong akan terjaga
sejajar dengan tanah.
CATATAN: Berhati-hatilah agar tidak ada pakaian dll., yang
terjepit di dalam gesper.
Pelepasan
Dalam keadaan darurat, tekan takik (2) pada kedua sisinya,
dan Anda dapat melepaskan mesin dari tubuh Anda.
Ekstra hati-hatilah untuk mempertahankan kendali atas mesin
pada saat ini. Jangan biarkan mesin terbelokkan ke arah
Anda atau siapa pun di sekitar tempat kerja.
PERINGATAN: Kegagalan untuk mempertahankan kendali
penuh atas mesin dapat mengakibatkan cedera
badan serius atau KEMATIAN.
Penggantung
Penggantung
(2)
30
(1)
Gesper

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Rbc411u

Table of Contents