Makita CG100D Instruction Manual page 19

Cordless caulking gun
Hide thumbs Also See for CG100D:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Kerja sakelar
PERHATIAN:
Sebelum memasukkan
kartrid baterai pada mesin, pastikan picu saklar
berfungsi dengan baik dan kembali ke posisi
"OFF" saat dilepas.
PERHATIAN:
Saat mesin tidak dioperasikan,
tekan tombol pengunci pelatuk dari sisi A untuk
mengunci pelatuk sakelar di posisi OFF.
► Gbr.3: 1. Pelatuk sakelar 2. Tombol pengunci
pelatuk
Untuk mencegah pelatuk sakelar tertarik secara tidak
sengaja, tersedia tombol pengunci pelatuk.
Untuk menjalankan mesin, tekan tombol pengunci
pelatuk dari sisi A dan tarik pelatuk sakelar. Kecepatan
mesin meningkat dengan menambah tekanan pada
pelatuk sakelar. Lepaskan pelatuk sakelar untuk
berhenti.
Setelah selesai digunakan, tekan tombol pengunci
pelatuk dari sisi B.
Sakelar penyetel kecepatan
► Gbr.4: 1. Sakelar penyetel kecepatan
Kecepatan mesin dapat disetel dengan memutar
sakelar penyetel kecepatan. Anda dapat mendapatkan
kecepatan tertinggi di 5 dan kecepatan terendah di 1.
PEMBERITAHUAN:
dengan cepat ketika mesin sedang bekerja.
PEMBERITAHUAN:
kondisi bahan dempul, bahan dempul mungkin
tidak dapat diumpankan pada kecepatan rendah.
Dalam hal ini, atur dial penyetel kecepatan lebih
tinggi.
PEMBERITAHUAN:
kecepatan dari "5" ke "1", putar sakelar
berlawanan arah jarum jam. Jangan memutar
sakelar searah jarum jam secara paksa.
Menyalakan lampu depan
PERHATIAN:
Jangan melihat lampu atau
sumber cahaya secara langsung.
► Gbr.5: 1. Lampu
Untuk menyalakan lampu, tarik sedikit pelatuk sakelar
lalu lepaskan. Lampu akan padam kira-kira 10 detik
setelah melepas pelatuk sakelar.
PEMBERITAHUAN:
overheat, lampu akan berkedip. Dinginkan mesin
sepenuhnya sebelum mengoperasikan mesin lagi.
CATATAN: Gunakan kain kering untuk mengelap
kotoran dari lensa lampu. Hati-hati jangan sampai
menggores lensa lampu, atau hal tersebut dapat
menurunkan tingkat penerangannya.
Jangan memutar dial
Bergantung pada tipe dan
Saat mengubah sakelar
Bila peralatan mengalami
Lampu peringatan kelebihan beban
► Gbr.6: 1. Lampu peringatan
Lampu peringatan akan berkedip jika mesin diberi
beban terlalu banyak. Jika beban meningkat dan
mesin menjadi kelebihan beban, mesin akan berhenti
secara otomatis dan lampu peringatan tetap menyala.
Dalam hal ini, lepaskan pelatuk sakelar dan lepaskan
penyebab kelebihan beban, kemudian nyalakan ulang
mesin.
CATATAN: Jika lampu peringatan berkedip, periksa
poin-poin berikut:
Bahan dempul tersumbat.
Dial penyetel kecepatan diatur ke kecepatan
tinggi.
Area pemotongan pada ujung nosel kartrid atau
kemasan tipe film terlalu kecil.
Fungsi pencegahan tetesan
Motor tetap berjalan untuk beberapa saat bahkan
setelah pelatuk dilepaskan. Fungsi ini melepaskan
tekanan bahan dempul dan mencegah agar tidak
menetes.
19 BAHASA INDONESIA

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents