Penyimpanan; Pengosongan Bahan Bakar - Yamaha EF1000FW Owner's Manual

Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
1
1
1
1

PENYIMPANAN

Penyimpanan generator dalam jangka panjang
memerlukan prosedur pencegahan untuk melindungi
dari kerusakan.

Pengosongan bahan bakar

1. Putar sakelar mesin ke posisi "5" (BERHENTI).
1 "5" (BERHENTI)
2. Lepas tutup dan penyaring tangki bahan bakar.
Kuras bahan bakar dari tangkinya ke dalam
wadah bensin menggunakan handsiphon yang
bisa dibeli secara bebas. Lalu, pasang tutup dan
penyaring tangki bahan bakar.
PERINGATAN
Bahan bakar sangat mudah terbakar dan beracun.
Baca "INFORMASI KESELAMATAN" (Lihat halaman
4) secara cermat.
PERHATIAN
Segera lap tumpahan bahan bakar dengan kain
bersih, kering, dan lembut, karena bahan bakar
dapat merusak permukaan yang bercat atau
komponen plastik.
3. Putar sakelar mesin ke posisi "7" (HIDUP).
1 "7" (HIDUP)
– 35 –

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents