Philips DE5205/30 User Manual page 24

Air dehumidifier and purifier
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Jangan gunakan
dehumidifier di kamar
mandi, ruang cuci, atau
tempat yang cenderung
bersentuhan dengan air,
atau mencucinya dengan
air.
Bila Anda menggunakan
dehumidifier untuk
mengeringkan cucian,
gantunglah pakaian agak
jauh sehingga tetesan
air tidak menetes ke
dehumidifier.
Dehumidifier ini
hanya ditujukan untuk
penggunaan rumah
tangga dalam kondisi
pengoperasian normal
(5°C - 35°C).
Jangan gunakan
dehumidifier di ruangan
yang perubahan suhunya
signifikan.
Letakkan kabel daya
di bawah karpet atau
permadani. Arahkan
kabel menjauhi area yang
mungkin membuat orang
tersandung.
Pastikan filter dan
tangki air telah dipasang
dengan benar sebelum
ID
22
Anda menghidupkan
dehumidifier.
Jangan menyentuh katup
ayun.
Jangan sampai
dehumidifier terbentur
(terutama di area saluran
masuk dan keluar udara)
benda keras.
Selalu cabut dehumidifier
setelah digunakan
dan sebelum Anda
memindahkan atau
membersihkannya.
Matikan dan cabut kabel
dehumidifier sebelum
menguras air dari tangki.
Jika tidak, ini dapat
menyebabkan kebocoran
air.
Selalu pindahkan
dehumidifier dalam posisi
tegak dengan gagang,
dan jangan membawanya
secara horizontal.
Jangan menjatuhkan
dehumidifier karena hal
ini dapat menyebabkan
cedera dan kerusakan
pada lantai atau barang
sebagai akibat dari
tumpahan air.
Jangan meletakkan apa
pun di atas dehumidifier.

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

De5205

Table of Contents