Mengkonfigurasi Mode Kamera; Kamera Video - LG KS20 User Manual

Hide thumbs Also See for KS20:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Mengkonfigurasi mode Kamera

Dari layar pratayang Kamera, ketuk Menu > opsi
Kamera untuk mengakses opsi kamera.
Simpan File: Anda dapat mengatur foto agar
v
secara otomatis disimpan atau secara manual
disimpan setelah pemotretan (otomatis/
Manual).
Jenis video: Anda dapat memilih jenis normal
v
atau MMS (normal/MMS). Jika Anda memilih
jenis MMS, rekaman video akan dihentikan
secara otomatis bila mencapai ukuran
maksimal MMS.
Penyimpan: Anda dapat memilih ruang
v
penyimpan. Ponsel atau Kartu memori
(Internal/Eksternal).
Kualitas: Anda dapat mengatur kualitas
v
kamera. (Super halus/ Halus/ Standar)
Fokus otomatis: Anda dapat mengatur fokus
v
otomatis.

Kamera Video

1. Pilih menu Kamera Video. Bila pengaturan
telah ditampilkan pada layar, Anda dapat
menelusuri dengan menyentuh ikonnya.
Gulir ke pengaturan yang ingin Anda ubah,
ketuk layarnya maka akan ditampilkan nilai
pengaturannya. Gulir ke pilihan Anda.
2. Untuk mulai merekam, tekan c atau tombol
oK/Konfirmasi. Sesaat rekaman dimulai, timer
akan ditampilkan.
51

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents